Kata-kata Mutiara Hari Ini: Tak ada pekerjaan yang berat, pekerjaan seberat apapun akan terasa ringan jika tidak dikerjakan....

Sabtu, 15 Maret 2014

Mengatasi Gagal Instal NET Framework (HRESULT:0xc8000222)

Kali ini saya akan berbagi pengalaman tentang masalah penginstalan Microsoft .NET Framework. Microsoft .NET Framework adalah software tambahan yang dibutuhkan software tertentu yang tidak bisa di instal di windows. Sehingga jika software tersebut sedang diinstal maka software tersebut akan meminta untuk memasang .NET Framework apabila anda ingin menginstal.